Pengaruh Kemudahan Mendapatkan Produk dan Penetapan Harga terhadap Keputusan Pembelian Produk @Kentang Kriuk Mas Bro

Adi Pratama Susilo, Jimmy Jimmy, Lestari Nurhajati

Abstract


UMKM memiliki peran penting dalam menyumbangkan penyerapan tenaga kerja dan peningkatan ekonomi. Situasi seperti ini menggambarkan optimisme prospek UMKM di masa depan. Namun, UMKM memiliki kendala dalam proses kemudahan mendistribusikan produk, serta harga produk yang dibandingkan dengan produk sejenis dari produksi pabrik besar. Salah satu usaha UMKM di Bekasi yang mulai tumbuh dan sudah masuk pada toko retail dan marketplace adalah Kentang Kriuk Mas Bro. Penelitian ini bertujuan mengevaluasi bagaimana kemudahan dalam memperoleh produk serta strategi penetapan harga mempengaruhi keputusan konsumen dalam membeli produk Kentang Kriuk Mas Bro. Pendekatan perilaku konsumen digunakan sebagai dasar dari penelitian untuk melihat bagaimana indikator kemudahan mendapatkan produk dan penetapan harga memberikan pengaruh pada konsumen. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menyebarkan kuesioner pada para pembeli produk Kentang Kriuk Mas Bro, baik yang menjadi follower @Kentang Kriuk Mas Bro, maupun yang melakukan pembelian secara langsung di toko retail maupun marketplace online.

Full Text:

PDF

References


Faruqi, R. (2023). Pengaruh Harga Terhadap Keputusan Pembelian Berulang Pada Produk KFC. Jurnal Manajemen dan Bisnis Kreatif, 8(2), 66-75.

Fill, C. (2013). Marketing Communications; Brands, Experiences and Participation. UK: Pearson Education Limited.

Iza, M & Istikomah, R. (2019). Analisis Perilaku Konsumen Dalam Keputusan Pembelian Makanan Di Kota Surakarta. Jurnal Manajemen Daya Saing. 21(2).

Kotler, P & Armstrong, G. (2019). Principles of Marketing, 14th Ed, England: Prentice Hall.

Lwanga, S. K., Lemeshow, S., & World Health Organization. 1991. Sample size determination in health studies: a practical manual. World Health Organization.

Melati, R.S. Dwijayanti, R. (2020). Pengaruh Harga dan Online Consumer Review terhadap Keputusan Pembelian Case Hanphone pada Marketplace Shopee. Jurnal Pendididkan Tata Niaga, 8(2).

Mbete, G. S., & Tanamal, R. (2020). Effect of easiness, service quality, price, trust of quality of information, and brand image of consumer purchase decision on shopee online purchase. Jurnal Informatika Universitas Pamulang, 5(2), 100-110.

Muhandri, T, Hasanah, U & Amanah, A. (2020). Perilaku Konsumen Terhadap Jajanan Tradisional di Kabupaten Pekalongan. Jurnal Mutu Pangan, 8(1): 10-16, DOI: 10.29244/jmpi.202

Mulyadi, M.N. (2022). Pengaruh Harga terhadap Keputusan Pembelian Lapis Talas Kujang Bogor untuk Keperluan Usaha Waralaba. Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan. 10(3).

Ozili, P. K. (2023). The acceptable R-square in empirical modelling for social science research. In Social research methodology and publishing results: A guide to non-native english speakers (pp. 134-143). IGI global.

Qazzafi, S. H. E. I. K. H. (2019). Consumer buying decision process toward products. International Journal of Scientific Research and Engineering Development, 2(5), 130-134.

Sandora, M. (2020). Pengaruh Kepercayaan Dan Kemudahan Terhadap Keputusan Pembelian Belanja Secara Online. Eko dan Bisnis: Riau Economic and Business Review, 11(3), 290-310.

Saputri, ME. (2016). Pengaruh Perilaku Konsumen terhadap Pembelian Online Produk Fashion pada Zalora Indonesia. Jurnal Sosioteknologi, 15(2), 291–97. DOI: 10.5614/sostek.itbj.2016.15.02.11.

Suryani, T, Cordiva F., (2023). Perilaku Konsumen di Era 4.0 Menuju 5.0, Jakarta, Kencana

Sudjatmika, F. V., (2017). Pengaruh harga, ulasan produk, kemudahan, dan keamanan terhadap keputusan pembelian secara online di Tokopedia. com. Agora, 5(1).

Sunyoto, D. (2020). Dasar- Dasar Manajemen Pemasaran. Center of Academic Publishing Service).

Tadajewski, M., Chelekis, J., DeBerry-Spence, B., Figueiredo, B., Kravets, O., Nuttavuthisit, K., ... & Moisander, J. (2014). The discourses of marketing and development: towards ‘critical transformative marketing research’. Journal of Marketing Management, 30(17-18), 1728-1771.

Windasari, A.A, Nersiwad & Dwihandoko, T.H. (2023). Pengaruh Harga, Kualitas Produk dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Kerupuk Cassava pada UMKM Bintang Anugrah Kota Mojokerto. Jurnal Manuhara: Pusat Penelitian Ilmu Manajemen dan Bisnis, 1(3), 175-194.




DOI: https://doi.org/10.25008/wartaiski.v7i2.306





Article Metrics:

Abstract Views - 47

PDF Downloads - 19



Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Adi Pratama Susilo, Jimmy Jimmy, Lestari Nurhajati

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.





Indexed by:
 
Google Scholar    

Copyright of Jurnal Warta Ikatan Sarjana Komunikasi Indonesia (p-ISSN : 0853-4470)
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 

Sekretariat Redaksi JURNAL WARTA Ikatan Sarjana Komunikasi Indonesia (ISKI)
Gedung Dewan Pers, Lt 5
Jl. Kebon Sirih No. 32-34, Jakarta 10110 – Indonesia

Contact Person : 

Refbacks



Copyright (c) 2024 Adi Pratama Susilo, Jimmy Jimmy, Lestari Nurhajati

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.





Indexed by:
 
Google Scholar    

Copyright of Jurnal Warta Ikatan Sarjana Komunikasi Indonesia (p-ISSN : 0853-4470)
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 

Sekretariat Redaksi JURNAL WARTA Ikatan Sarjana Komunikasi Indonesia (ISKI)
Gedung Dewan Pers, Lt 5
Jl. Kebon Sirih No. 32-34, Jakarta 10110 – Indonesia

Contact Person :