
Analisis Motif Penggunaan Second Account Instagram pada Generasi Z di Kota Makassar
Abstract
Salah satu medium yang digunakan untuk bertukar atau mencari informasi adalah media sosial yang menjadi dunia baru bagi setiap orang untuk berinteraksi secara virtual. Media sosial dapat diakses dan digunakan oleh siapa saja dari berbagai latar belakang. Generasi Z di Indonesia saat ini banyak yang menggunakan dua akun media sosial khususnya Instagram untuk mengekspresikan kehidupannya apa adanya. Hal inilah yang menjadi daya tarik penelitian ini mengenai motif para pengguna instagram generasi Z menggunakan second account. Penelitian ini bertujuan menganalisis motif para pengguna instagram second account pada generasi Z. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan penggunaan second account Instagram pada generasi Z di Kota Makassar memiliki beberapa motif, diantaranya kebebasan berekspresi, tidak adanya ketakutan atau batasan dalam mengunggah kegiatan sehari-hari, membangun kedekatan lebih intim dengan followers serta keberanian dalam menunjukkan jati diri. Kesimpulan penelitian ini, motif informan sangat beragam dalam menggunakan second account Instagram, namun ada beberapa motif yang sama dengan informan lainnya.
Full Text:
PDFReferences
Aini, A. P. N. (2022). Manajemen Privasi pada Pengguna Instagram. Surabaya: Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur.
Andrea, B., Gabriella, H. C., & Tímea, J. (2016). Y and Z generations at Workplaces. Journal of Competitiveness, 8(3), 90–106. https://doi.org/10.7441/joc.2016.03.06
Ardiesty, M., Arindawati, W., & Nayiroh, L. (2022). Motif dan Makna Second Account Instagram bagi Mahasiswa di Kota Karawang. NUSANTARA: Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 9(8), 3118–3126. http://jurnal.um-tapsel.ac.id/index.php/nusantara/index
Azzahra, F., Handayani, L., & Mahdalena, V. (2022). Manajemen Privasi Komunikasi Mahasiswa Upn Veteran Jakarta Pada Fitur Close Friend Di Instagram. Jurnal Pustaka Komunikasi, 5(2), 318–330. https://doi.org/10.32509/pustakom.v5i2.2140
Bahfiarti, T. (2020). Batasan Privasi Komunikasi Interpersonal Perempuan Muslim Bercadar di Kota Makassar. Batasan Privasi Komunikasi Interpersonal, 06(1), 66–83.
Bencsik, A., Csikos, G., & Juhaz, T. (2016). Y and Z Generations at Workplaces. Journal of Competitiveness, 8(3), 90–106. https://doi.org/10.7441/joc.2016.03.06
Budyatna, M., Ganiem, L.M. (2011). Teori Komunikasi Antarpribadi. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Cipta, D. M., & Alvin, S. (2023). Communication Privacy Management Among Gen-Z Influencers: Exploring The Instagram NGL Feature and Illusion of Social Closeness. International Journal of Education Review, Law and Social Sciences (IJERLAS), 3(5), 1546–1554.
DeVito, J.A. (2011). Komunikasi Antarmanusia. Tangerang Selatan: Kharisma.
Junaidi. (2020). Pemanfaatan Instagram sebagai Media Dakwah di Kalangan Mahasiswa Kabupaten Aceh Barat. SOURCE: Jurnal Ilmu Komunikasi, 6(2), 171–189. https://doi.org/10.31294/abdiekbis.v2i1.1147
Kang, J., & Wei, L. (2020). Let me be at my funniest: Instagram users’ motivations for using Finsta (a.k.a., fake Instagram). The Social Science Journal, 57(1), 58–71. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.soscij.2018.12.005
Miles, M.B, Huberman, A.M, & Saldana, J. (2014). Qualitative Data Analysis, A Methods Sourcebook, Edition 3. USA: Sage Publications. Terjemahan Tjetjep Rohindi Rohidi, UI-Press.
Neuman, W.L. (2006). Social Research Methods: Qualitative and Quantitative Approach. Pearson Education.
Purwani, D. (2021). Pemberdayaan Era Digital. Yogyakarta: Bursa Ilmu.
Ruben, B., Steward, L. (2017). Komunikasi dan Perilaku Manusia. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
West, R., Turner, L. (2008). Pengantar Teori Komunikasi Analisis dan Aplikasi. Jakarta: Salemba.
DOI: https://doi.org/10.25008/wartaiski.v7i2.302
Article Metrics:
Abstract Views - 84
PDF Downloads - 49
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Nurwinda Anggraeny, Tuti Bahfiarti, Muhammad Farid

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Indexed by:




Copyright of Jurnal Warta Ikatan Sarjana Komunikasi Indonesia (p-ISSN : 0853-4470)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Sekretariat Redaksi JURNAL WARTA Ikatan Sarjana Komunikasi Indonesia (ISKI)
Gedung Dewan Pers, Lt 5
Jl. Kebon Sirih No. 32-34, Jakarta 10110 – Indonesia
Contact Person :